Entah mulai kapan istilah Mantan dipakai dalam dunia yang kadang positif dan kadang negatif.
Dulu sering di gunakan Eks. Barangkali setelah istilah Eks yang terkait dengan G-30-S/PKI bermakna konotasi negatif, maka istilah ini mulai ditinggalkan.
Eks Bupati, Eks Walikota, Eks Kepala Dinas, Eks Kepala Sekolah, dan eks-eks yang awalnya kata biasa. Saat ini, eks yang dulu tidak berdosa, sekarang di haramkan untuk dipakai baik positif maupun negatif, kecuali pada Frasa yang memang masih melegenda.
Bepergian bersama dua mantan, cukup mengasyikkan dengan cerita-cerita asal muasalnya. Saat bersama dengan dua mantan Kabid Dikdas/Sekdas Dispendik Surabaya periode 2006 hingga 2018, memiliki cerita di balik berita. Bahkan ada kalanya merasa jengkel (bila tidak sesuai kebijakan), bahagia dan gembira (bila teman kerjanya, berhasil dalam tugas dan sukses). Banyak beban yang memang harus di emban.
Bagaimana bila bepergian dengan mantan Pacar ?
Asyik juga ... Karena Mantanku adalah Istriku.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar